5 Contoh Kalimat atau Ucapan Tidak Bisa Mengundang Pernikahan
Hai calon pengantin, sebentar lagi kamu akan melangsungkan pernikahan? Tapi tidak mengundang orang banyak karena efek pandemi? jangan lupa buat kalimat atau ucapan tidak bisa mengundang pernikahan secara sopan ya.
[adrotate banner=”1″]
Kalau bingung, kamu bisa menggunakan beberapa contoh yang sudah kami sediakan berikut ini.
5 Contoh Kalimat atau Ucapan Tidak Bisa Mengundang Pernikahan
Contoh Kalimat Pertama :
“Dikarenakan pandemi covid-19 yang sedang kita alami saat ini, maka dengan segala kerendahan hati kami sampaikan permohonan maaf, karena tidak bisa mengundang Bapak, Ibu, Saudara/i sekalian”.
Berkenaan dengan hal tersebut, kami bermaksud memberikan kabar bahagia ini juga mohon do’a restu dari Bapak, Ibu, Saudara/i sekalian untuk pernikahan kami, terima kasih”.
Contoh Kalimat Kedua :
“ Sehubungan dengan situasi dan kondisi yang kurang memungkinkan untuk mengadakan resepsi di masa pandemi covid-19, kami sekeluarga mohon maaf karena belum bisa mengundang Bapak/ Ibu/ Saudara/i untuk menghadiri pernikahan kami. “
“ Selain itu kami mohon do’a restu Bapak/Ibu/ Saudara/i sekalian dalam acara akad nikah yang akan dilangsungkan tersebut. Tercurah do’a sebagai ungkapan terima kasih kami. “
Contoh penerapannya dalam desain
Contoh Kalimat Ketiga :
“ Tanpa mengurangi rasa hormat, acara ini hanya akan dihadiri oleh keluarga dan kerabat terdekat saja. “
“ Kami mohon maaf kepada Bapak/Ibu/Saudara/i atas hal tersebut. Tidak lupa kami mohon doa restu untuk pernikahan putra dan putri kami. “
Contoh Kalimat Keempat :
“ Sehubungan dengan situasi dan kondisi yang kurang memungkinkan saat pandemi covid-19, kami mohon maaf dikarenakan untuk acara resepsi akan diadakan pembatasan untuk tamu undangan dan diharuskan menerapkan protokol kesehatan yang telah di tetapkan”
Contoh Kalimat Kelima :
“ Kami sampaikan permohonan maaf terkait dengan acara pernikahan kami yang dengan berat hati tidak bisa mengundang Bapak/ Ibu/ Saudara/i sekalian dikarenakan kondisi pandemi covid-19 sekarang ini. “
“ Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/i berkenan memberikan doa restu kepada kami.”
Oiya kalau mau buat info atau pemberitahuan pernikahannya bisa melalui kami ya, bisa cepat dan desainya kece-kece. Detailnya bisa cek di sini.
[adrotate banner=”1″]
Penutup
Nah, itulah beberapa contoh kalimat atau ucapan tidak bisa mengundang pernikahan dikarenakan kondisi pandemi covid-19 yang kita alami saat ini. Semoga bermanfaat dan jangan lupa share ya.
Sumber gambar utama : https://www.foilinvite.co.uk/
Table of Contents
Rekomendasi:
Susunan Acara Pernikahan Mulai Akad sampai Resepsi Setiap orang yang akan menikah pasti merasakan penantian yang berdebar mulai dari persiapan sampai dengan datangnya acara. Setiap acara yang ada pada pernikahan harus memiliki susunan acara pernikahan untuk mencegah…
9 Gedung Pernikahan di Bekasi dengan Budget Bersahabat Jika kamu ingin menyelenggarakan pernikahan di Bekasi, maka cek dulu beberapa opsi gedung pernikahan Bekasi dengan budget bersahabat berikut ini. Kamu yang akan menikah di area Bekasi, maka jangan lupa…
Foto Buku Nikah : Ukuran, Warna Background, Tips, dan… Hai calon pengantin di tahun 2022 ini, foto buku nikah atau pas foto untuk buku nikah adalah salah satu hal yang wajib ada untuk melengkapi persyaratan administrasi pernikahan di Kantor…
Rekomendasi 8 Gedung Pernikahan di Jakarta Terbaik Ada delapan gedung pernikahan di Jakarta yang bisa kamu pilih sebagai lokasi resepsi, mulai dari yang murah hingga mahal dengan fasilitas yang lengkap. [adrotate banner="3"] Memilih tempat menggelar resepsi pernikahan…
Ragam Jenis Undangan Pernikahan Dan Yang Harus Diperhatikan… Dalam merencanakan acara pernikahan, undangan menjadi salah satu yang tidak boleh dilewatkan. Semua hal terkait undangan perlu dipersiapkan dengan matang, mulai dari jumlah yang dibutuhkan, desain hingga jenis undangan pernikahan…
Calon Pengantin, Inilah Doa - Doa Untuk Undangan Pernikahan Halo calon pengantin, pastikan saat membuat surat undangan untuk pernikahanmu nanti baik itu berbentuk fisik atau digital, jangan lupa masukan kalimat yang merupakan untaian doa - doa untuk undangan pernikahan…
Penting! Ini Dia Tips Agar Tidak Gugup Saat Ijab Qabul… Hampir setiap orang akan merasa grogi dan takut saat proses ijab qabul berlangsung. Berikut adalah beberapa tips yang direkomendasikan agar tidak gugup saat ijab qabul. [adrotate banner="3"] Meskipun hanyalah rangkaian…
Tips Pernikahan di Rumah Agar Tetap Elegan dan Berkesan Tips pernikahan di rumah akan membantu kamu dalam mewujudkan resepsi pernikahan yang elegan dan berkesan meskipun resepsi tidak dilakukan di gedung. [adrotate banner="3"] Pernikahan di rumah menjadi pilihan bagi sebagian…
4 Contoh Surat Undangan Pernikahan yang Paling Banyak Dicari Pasangan yang ingin meresmikan hubungannya dalam ikatan suci pernikahan pastinya membutuhkan ragam contoh surat undangan pernikahan. Ini merupakan hal yang lazim sebagai bagian dari agenda persiapan pernikahan sejak jauh-jauh hari.…
6 Contoh Kata-Kata Undangan Pernikahan Islami yang Bermakna Kata-kata undangan pernikahan islami bukan sekedar kata, namun juga berisi do'a dan harapan yang diberikan kepada kedua mempelai. Di dalamnya ada kata & do'a yang penuh makna. [adrotate banner="3"] Dalam…